Rabu, 22 April 2009

Factor kesiapan fisik,mental dan latihan menjadi penentu keberhasilan tim.

Faktor yang berpengaruh dalam dalam pertandingan Basket :
  1. Faktor Kesiapan Fisik : dengan latihan fisik yang mendukung maka fisikpun akan memadai ketika pertandingan berlangsung.
  2. Faktor Mental : apakan team sering melakukan sparing tanding , dengan sering melakukan sparing tanding maka team tidak frustrasi jika mengalami kekalahan.
  3. Faktor Latihan : pengorbanan waktu dan tenaga untuk berlatih bersama dan membentuk tim yang solid juga penting.

Jika ke 3 faktor di atas telah di siapkan dengan baik , pasti meraih Prestasi yang maksimal.
Selamat mencoba.
Sukses...

Tidak ada komentar: