Buat anak-anak Tim Putri SMA 3 Yogyakarta tetep semangat ya...
harus di sadari dalam setiap pertandingan pasti ada menang dan kalah.
Aku yakin Kalian sudah lakukan yang terbaik ketika pertandingan kemarin.
Walaupun aku tidak menonton pertandingan DBL kalian melawan Stella Duce 2.
Aku minta maaf juga tidak bisa bersama-sama berjuang dalam pertandingan itu , dikarenakan aku ada Tugas dari Kampus ke Jakarta.
Saran dariku untuk kedepannya adalah terus berusaha , jangan bosan dan malas berlatih , jangan larut pada kesedihan pertandingan ini , sebuah tim yang memiliki mental Juara pasti melalui proses dan tahapan-tahapan.
Tidak ada sesuatu yang instan , kalian butuh pembelajaran , pengalaman. Dan waktulah yang akan menyempurnakan segalanya.
Ya inilah basket : " Just a Game "
Semangat !!! Semangat !!! Semangat !!!
Terus berjuang buat Tim Putranya , Good Luck n Do The Best !!
It's the SHOW TIME.
It's NOW OR NEVER Guys !!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar