Senin, 28 September 2009

Senin, 07 September 2009

THE BASIC OF BASKET BALL PART II (DEFENSE)

II. DEFENSE. (pertahanan)

A.Posisi Stance : point utama didalam bertahan/jaga.
Variasi stance : kanan – kiri
Serong ke kanan mundur
Serong ke kiri mundur
Drop step : menganggu saat orang akan shoot.

B.Pressuring the ball : ganggu saat ada orang yang membawa bola ,
Ketika mendribble / ketika akan passing / ketika akan shooting sehingga lawan kehilangan konsentrasi memanfaatkan kondisi ini sehingga kita dapat men-steal bola ( mencuri bola )

C.Help defense : lebih di kenal dengan Jaga Bantu.
1.stop the ball : hentikan bola , ingat!! : orang yang membawa bola jauh lebih berbahaya dari pada orang yang tidak membawa bola.
Kenapa? Karena orang yang membawa bola mempunyai potensi untuk : mencetak point.
2.help from the weak side ( sisi lemah ) ,
Saat bertahan kita harus lebih waspada terhadap strong side
Apa itu strong side ?
Strong side : sisi di mana ancaman dari lawan lebih kuat ( orang yang membawa bola )
Weak side : sisi ancaman yang lemah , namun tidak boleh di hiraukan . Harus tetap di perhatikan.
3. recover : kembali ke posisi defense semula.

D. Denial Defense :
1.tutup jalur passing :
*) ¾ dari lawan
*) front : tutup dari depan
*) back : tahan dari belakang.
2.Sabar & ikuti terus
3. Don’t oriented to STEAL !!! - ingat : foul yang sia-sia itu merugikan tim.

E. Defense Rebounding.
Disebut dengan :Box out.
Yang penting , perlu di perhatikan dalam gerakan Box out adalah :
Posisi tubuh.  harus menang dari lawan , harus ngotot, jangan mau kalah.
Keseimbangan  posisi stance yang ideal.



REMEMBER PLEASE !!!

GOOD DEFENSE CAN HELP YOU TO WIN THE GAME !!! :
Defense yang bagus dapat membantu kamu untuk memenangkan suatu pertandingan.

THE BASIC OF BASKET BALL PART I (OFFENSE)

I.OFFENSE
Ball handling
-Tehnik Dribel
Dasar : satu tangan dribel , tangan yang lain untuk melindungi bola.
Tujuan Dribel : Melindungi bola
-Macam Dribel :
a. Crossover Dribel
b. Between the Leg
c. Spin Dribel
d. Behind the back Dribel
e. In Out Dribel
Untuk variasi latihan : Dribel 2 bola bersamaan.

Pivoting & Ball Fakes
Pivoting : bergerak dengan tumpuan satu kaki.
Ball Fakes : Gerak tipu bola.
a.Pivoting : samping kepala, pinggang , dibawah antara 2 kaki.
b.Jab Step / Pull Back
fungsi jab step/pull back : menciptakan ruang gerak
persiapan untuk drive , passing atau shooting.

Passing : melempar bola.
Macam passing :
a.chest pass
b.overhead pass
c.baseball pass
d.catching a pass

*)menemukan orang yang tepat untuk di passing
*)cara berlatih : passing patner
Passing tembok
*)labu-labu (variasi 3 atau 5 orang)
*)2 orang passing , 1 orang defender.

Shooting Skills.
-TRIPLE THREAT : drive , passing , shooting
-Rebound
-Shot fakes
-Lay up
-Freethrow shooting

Macam latihan untuk peningkatan skill shooting :
under basket
partner shooting

My Sweet Memory with Smanaga 08/09 Basketball Team

Dear Coach

Thanks . . .
We got our dream on basketball team
Of Negri 3 . . .

Let it will be memories that never forget . .


With Love ,



-BABES_CREW-
FROM : Your Coach

Buat team cewe SMANAGA 2008/2009 :

Aku ngucapin terimakasih banyak atas perhatian kalian ke aku.
Makasih atas penghargaan kalian ke aku
Makasih atas rasa sayang kalian ke aku
Aku merasa beruntung banget punya team seperti kalian.

Makasih atas kepercayaannya sehingga kita bisa bekerjasama untuk mewujudkan
MIMPI – MIMPI yang belum pernah terbayang sebelumnya.

Makasih buat kerjasamanya selama ini,,
Kemenangan atas Tarakanita DAN MENJADI JUARA 1 di POPDA 2008 kemarin adalah Kenangan Terindah yang TIDAK AKAN PERNAH HILANG DARI INGATANKU…

Dan yang aku ingin kalian tahu :
1.Percayalah bahwa tidak ada sesuatu yang tidak mungkin kita wujudkan.
2.TEAMWORK (kerjasama team) adalah sesuatu yang indah , hanya satu yang aku tahu saat kalian bisa mengalahkan TarQ : bahwa kalian punya kebersamaan & motivasi yang tinggi , sehingga kalian semua bisa mewujudkan mimpi2 kalian.
3.Roda kehidupan selalu berputar , dan ingat saat kamu berada di puncak,janganlah kamu sombong dan lupa akan semuanya / saat kamu jatuh janganlah kamu putus asa & merasa hidup itu ga ada artinya.
Hidup itu adalah ANUGERAH yang terindah yang di berikan Tuhan kepada kita , jadi kita wajib mensyukurinya.